The Most Valuable Theme for The Open Journal System

Theme Open Journal System menarik dan terjangkau

Authors

DOI:

https://doi.org/10.25311/jat.v1i1.1

Keywords:

OJS Theme, ACahya Basic Theme, Open Journal System, Theme Murah

Abstract

OJS (Open Journal Systems) adalah salah satu CMS yang mengkhususkan diri di bidang publishing jurnal. Dikembangkan dan dirilis oleh PKP pada tahun 2001. Saat in OJS adalah CMS penerbitan jurnal yang paling banyak digunakan, dengan lebih dari 10.000 jurnal menggunakannya di seluruh dunia. Ini adalah klaim dari pihak PKP. OJS adalah salah satu CMS yang pengembangan atau customization temanya cukup rumit sehingga membutuhkan sedikit skill dan ketekunan untuk dapat melakukan modifikasi. Penyedia jasa penyesuaian atau penjual tema OJS yang ada mematok harga yang lumyan cukup mahal sehingga banyak pengguna OJS befikir berkali-kali lipat jika memutuskan akan membeli, belum lagi tidak ada jaminan 100% tema tersebut berjalan pada versi OJS yang digunakan.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

  • Ade Cahya, S.Kom, STIKes Hang Tuah Pekanbaru

    Pusat Komputer, STIKes Hang Tuah Pekanbaru

Downloads

Published

2021-09-09

How to Cite

The Most Valuable Theme for The Open Journal System : Theme Open Journal System menarik dan terjangkau . (2021). ACahya Basic Journal, 1(1), 1-4. https://doi.org/10.25311/jat.v1i1.1